Aku Ingin Tahu Mengapa (ATM)

153060170_2_644x461_aku-ingin-tahu-mengapa-grolier-upload-foto

Assalamualaikum Wr.Wb..

Hai Bunda & Ayah…
Ada buku bagus lagi nie dari Grolier “Aku Ingin Tahu Mengapa”

Aku Ingin Tahu Mengapa adalah pelajaran awal yang luar biasa
bagi anak-anak sebelum mereka menjelajahi dunia sekitarnya.
Buku ” Aku Ingin Tahu Mengapa? ” grolier di sajikan dalam format menarik yakni tanya jawab.
dan sarat dengan informasi yang mampu menjawab semua pertanyaan-pertanyaan pelik yang sering diajukan anak dengan ulasan ilustrasi dan fakta-fakta yang menarik. Seperti contoh dibawah:

Tahukah kamu ! !
– Hewan paling besar di dunia adalah Paus biru.

paus-biru1

– Sikat gigi pertama dibuat oleh orang China dengan bulu babi.

Bulu-babi_2

– Puncak gunung EVEREST tingginya mencapa 8.848 meter.

mount-everest021

dan masih banyak lagi…

Dikemas apik untuk merangsang imajinasi dan minat
baca anak, sehingga memantapkan keterampilan
baca dan pemahaman verbal mereka. Buku ini terdiri dari :
* 24 jilid
* 768 halaman
* Lebih dari 2.000 ilustrasi
* 871 format tanya-jawab

Seri “Aku Ingin Tahu Mengapa” Grolier terdiri dari :
1. Air Laut Terasa Asin
2. Ada Lubang Pada Seruling
3. Angin Bertiup
4. Bintang Berkedip
5. Burung Dodo Punah
6. Elang Bangkai Berkepala Gundul
7. Orang Mesir Membangun Piramida
8. Matahari Terbit
9. Laba-Laba Menjalin Benang
10. Gurun Sahara Berhawa Dingin Di Waktu Malam
11. Dahulu Ikan Berkaki
12. Kanguru Memiliki Kantung
13. Ular Dapat Berganti Kulit
14. Perutku Keroncongan
15. Pesawat Terbang Memiliki Sayap
16. Pohon Memiliki Daun
17. Punggung Unta Berpunuk
18. Ritsluting Memiliki Gigi
19. Triceratop Memiliki Tiga Cula
20. Terowongan Berbentuk Bulat
21. Telepon Berdering
22. Setiap Negara Mengibarkan Bendera
23. Sabun Menghasilkan Gelembung
24. Puncak Pegunungan Ditutupi Salju

359403_a8660c8c-d880-11e4-8f74-fe722523fab8

Dalam hal ini Grolier ingin memperkenalkan metode belajar melaui buku-buku yang mudah di pahami dan di tulis secara lugas dan kreatif. Orang tua hanya perlu menyisihkan waktu 10-15 menit saja setiap hari nya untuk mendidik anak-anak nya.
masih ragu untuk memiliki bukunya?

grolier

You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed.You can skip to the end and leave a response. Pinging is currently not allowed.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

one × 5 =